UNIVERSITY OF GUNADARMA

Sabtu, 10 Maret 2012

FINANCIAL WORLD FLOW


Dana yang berasal dari masyarakat luas (dana ekstern)
Sumber dana ini merupakan sumber dana terpenting bagi kegiatan operasional bank
dan merupakan ukuran keberhasilan bank jika mampu membiayai operasi dari
sumber ini. Sumber dana ini cukup mudah diperoleh dengan memberikan bunga.
Contoh: Deposito

Pada bagian ini akan ditekankan kepada sumber dana masyarakat.

SIMPANAN GIRO (DEMAND DEPOSIT)
Menurut UU Perbankan No. 10 Tahun 1998, Giro adalah :
‘ simpanan yang penarikannya dapat dilakukan setiap saat dengan menggunakan cek,
bilyet giro, saran perintah pembayaran lainnya atau dengan cara pemindahbukuan.’

SIMPANAN TABUNGAN (SAVING DEPOSIT)
Menurut UU Perbankan No. 10 Tahun 1998, Tabungan adalah :
‘ simpanan yang penarikannya dapat dilakukan menurut syarat-syarat tertentu yang
disepakati, tetapi tidak dapat ditarik dengan cek atau BG atau alat lainnya yang
dipersamakan.’

SIMPANAN DEPOSITO (TIME DEPOSIT)
Menurut UU Perbankan No. 10 Tahun 1998, Deposito adalah :
simpanan yang penarikannya hanya dapat dilakuakan pada waktu tertentu berdasarkan
perjanjian nasabah penyimpan dengan bank.’

Capital market adalah pihak yang menyelenggarakan dan menyediakan system dan atau sarana untuk mempertemukan penawaran jual dan beli efek pihak-pihak lain dengan tujuan memperdagangkan efek diantara mereka.

Efek-efek di pasar modal:
a.     Obligasi
Merupakan surat tanda berhutang yang di terbitkan oleh perusahaan maupun pemerintah.
-Periode jangka menengah atau panjang
-Membayarkan bunga secara periodic atau tidak membayarkan bunga sama sekali
Contoh: Tanggal 7-3-12 = 9juta (beli)
                        7-5-12 = 10uta (kupon rate)
                        i           = 10%   (diskonto)

b.    Saham
Merupakan surat berharga sebagai bukti penyertaan atau pemilikan individu maupun institusi dalam suatu perusahaan
Karakteristik saham:
a.     Memperoleh deviden (bagian keuntungan perusahaan yang dibagikan kepada pemegang saham) pertahun atau periode
b.    Terdapat potensial capital gain atau capital loss (keuntungan atau kerugian yang diperoleh dari selisih harga beli dan harga jual suatu saham)



J

Tidak ada komentar:

Posting Komentar